Kamis, 09 Oktober 2008

Membuat Ilustrasi yang Sesuai


Dengan Ilustrasi kita bisa lebih banyak dan variatif dalam menceritakan atau memvisualkan suatu peristiwa. Dengan Ilustrasi anda tidak dibatasi oleh waktu dan momen2 tertentu yang harus anda tangkap dan tunggu.
Ilustrasi yang baik selain dapat memberikan visualisai/gambaran dengan jelas juga dapat memberikan cita rasa nilai estetik yang tinggi.
Pada Blog ini kami menerima pemesanan pembuatan ilustrasi untuk berbagai artikel/buku baik untuk mass media maupun publikasi khusus.
Anda yang berminat dapat menghubungi lewat blog ini atau melalui :
http://www.linkedin.com/pub/a/437/47
http://qispro.indonetwork.co.id/profile/cv-qispro-nro.htm
tentunya kami memberikan opsi mengenai berbagai ilustrasi yang berkualitas dan berbagai gaya/aliran dalam penyajiannya, dengan berbagai media seperti watercolor, digital/vector illustration, pencil, pastel dll.